Camellia merupakan algoritma kriptografi
simetris blok cipher. Dalam Camellia proses enkripsi dan dekripsi dilakukan pada blok data berukuran 128-bit dengan kunci yang dapat berukuran 128-bit, 192-bit, 256-bit. Algoritma Camellia dikembangkan oleh :
- Kazumaro Aoki (NTT - Nippon Telegraph and Telephone Corp.)
- Tetsuya Ichikawa (Mitsubishi electric Corp.)
- Masayuki Kanda (NTT – Nippon Telegraph and Telephone Corp.)
- Mitsuru Matsui (Mitsubishi electric Corp.)
- Shiho Moriai (NTT – Nippon Telegraph and Telephone Corp.)
- Junko Nakajima (Mitsubishi electric Corp.)
- Toshio Tokita (Mitsubishi electric Corp.)
Lengkapnya mengenai algoritma Camellia silahkan Download di
SINI [sumber : http://budi.insan.co.id/courses/ec5010/projects/rifqi-report.pdf]
Zaenal Suhardono
Tidak ada komentar:
Posting Komentar